1) Pokja Kelurahan Sehat

Pengembangan Pokja Kelurahan sehat di wilayah Kelurahan Bandungrejosari merupakan bagian dari dinamika dan semangat warga, Pemerintah daerah serta legislatif di Kota Malang. Sedangkan pemerintah pusat berperan sebagai pembina dan memfasilitasi potensi yang ada.

Kader Pokja Kelurahan Sehat

Pokja Kelurahan Sehat Bandungrejosari Selalu Semangat Dalam Mewujudkan Kelurahan Yang Sehat Dan Layak Huni.

Kader Pokja Kelurahan Sehat

Para Kader Yang Berada Digaris Terdepan.

Gebyar Germas

Gebyar Germas Dengan Kegiatan Senam dan Makan Sayuran.

Gebyar Germas

Gebyar Germas Dengan Kegiatan Senam dan Makan Sayuran.

Minggu, 17 Juli 2022

GEBYAR GERMAS KELURAHAN BANDUNGREJOSARI

 


Dalam rangka memasyarakatkan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Pokja Kelurahan Sehat Kelurahan Bandungrejosari bekerja sama dengan PUSKESMAS JANTI Kecamatan Sukun membuat GEBYAR Germas yang dihadiri berbagai elemen masyarakat, kegiatan yang diadakan pada hari minggu tanggal 17 Juli 2022 di Gedung Sasana Wahana Mulya Kelurahan Bandungrejosari meliputi senam bersama, gerakan makan buah dan sayur, serta pemeriksaan kesehatan.
Dengan semakin memasyarakatnya hidup sehat di setiap individu masyarakat akan meningkatkan kesadaran akan pentingnya lingkungan yang bersih, pentingnya makan buah dan sayur, serta melakukan pemeriksaan kesehatan secara berkala. Masyarakat hidup sehat Indonesia menjadi kuat.
Dengan dukungan dari Pengurus Pokja Kelurahan Sehat Kelurahan Bandungrejosari, Tenaga Medis Puskesmas Janti Kecamatan Sukun, Ketua RW 01 - 13, Bapak Camat Kecamatan Sukun, Bpk Lurah Bandungrejosari, Karang Werda Kelurahan Bandungrejosari serta warga masyarakat yang hadir kegiatan Germas ini dapat terlaksana dengan baik. 




Share:

Definition List

Unordered List

Support